Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2017

Perbedaan Masyarakat Kota dan Desa

Apabila kita berbicara tentang masyarakat, terutama jika mengemukakannya dari sudut antropologi, maka kita mempunyai kecenderungan untuk melihat 2 tipe masyarakat : 1. Sebuah masyarakat kecil yang belum begitu kompleks, yang belum mengenal pembagian kerja, belum mengenal struktur dan aspek-aspek nya masih dapat dipelajari sebagai satu kesatuan 2. Masyarakat yang sudah kompleks, yang sudah jauh menjalankan spesialisasi dalam segala bidang, karena ilmu pengetahuan modern sudah maju, teknologi maju, sudah mengenal tulisan, satu masyarakat yang sukar diselidiki dengan baik dan didekati sebagian saja. Perbedaan masyarakat kota dan desa dapat dicirikan sebagai berikut :    a. Kehidupan keagamaan berkurang bila dibandingkan dngan kehidupan keagamaan didesa.        Kegiatan-kegiatan keagamaan hanya setempat di tempat-tempat peribadatan, seperti : masjid atau        gereja. Sedangkan di luar itu, kehidupan masyarakat berada dalam lingkungan ekonomi dan        perdagangan. Cara kehidu